Cara Pasang Widget Youtube di Blog

Table of Contents
Cara Pasang Widget Youtube di Blog

Halo Sobat duniaqtoy, salah satu cara menambah subscriber channel youtube adalah menyebarluaskan info channel yang kalian punya ke media sosial. Dan jika sobat punya blog maka kalian bisa memasang widget Youtube di blog yang kalian kelola. Caranya mudah kok untuk memasangnya. Berikut tutorial cara pasang widget Youtube di Blog.

Langkah-Langkah Membuat Widget YouTube

1. Kunjungi situs berikut : https://developers.google.com/youtube/

2. Di bagian subscribe button , klik ADD A BUTTON.


3. Isi form yang tersedia.

- Channel name or id : isi dengan ID channel YouTube yang kalian miliki.
- Layout dan theme : tentukan tampilan tata letak dan tema button yang kalian inginkan.
- Subscribe count : tentukan apakah ingin menampilkan jumlah subscriber atau tidak.

4. Kemudian di bagian bawah halaman, sobat infotechnesia bisa melihat preview button yang sedang dibuat/

5. Silakan copy kode yang sudah disediakan.

Kode inilah yang akan kita pasang di website/blog. Untuk Wordpress pasang di sidebar. Dan untuk blogspot dengan cara memasukkan kode ke add widget - pilih html/java script - pastekan kode - simpan.

Selesai deh

Post a Comment

Link Banner Link Banner Link Banner Link Banner Link Banner Intellifluence Herd Worth Value: $97 Intellifluence Trusted Blogger Link Banner Link Banner Link Banner Seedbacklink